Trek Lebih Panjang dan Menantang, Seri Kedua Brio Virtual Drift Challenge Munculkan Juara Baru

Trek Lebih Panjang dan Menantang, Seri Kedua Brio Virtual Drift Challenge Munculkan Juara Baru

Jakarta, 10 November 2020 – PT Honda Prospect Motor baru saja selesai menyelenggarakan kompetisi dari Brio Virtual Drift Challenge (BVDC) seri kedua dengan trek yang lebih menantang. BVDC seri kedua diselenggarakan sejak 22 Oktober – 4 November 2020 dengan menggunakan trek Snow Aftermath. Pada seri kedua kompetisi BVDC ini diikuti oleh 2.364 peserta dan berhasil memunculkan juara baru. Sebanyak 10 pemenang dengan perolehan skor tertinggi akan mendapatkan hadiah merchandise Honda serta uang tunai dengan total sebesar Rp 11.750.000.

Tim Scuderia AlphaTauri Raih Hasil Baik di Seluruh Balapan Yang Berlangsung di Italia

Tim Scuderia AlphaTauri Raih Hasil Baik di Seluruh Balapan Yang Berlangsung di Italia

Melanjutkan artikel sebelumnya, mengenai tim Scuderia AlphaTauri yang merupakan metamorfosa dari pendahulunya yaitu tim Scuderia Toro Rosso yang membalap di F1 mulai dari tahun 2006 hingga tahun 2019. Pada tahun 2020 ini, tim Scuderia AlphaTauri tetap melanjutkan kemitraan eksklusifnya dengan Honda sebagai pemasok power unit nya.

Rubrik motorsports kali ini hendak membahas mengenai prestasi khusus tim Scuderia AlphaTauri di balapan-balapan yang berlangsung di Italia pada musim balap F1 2020 ini.